Dinamika Kelompok Tentang Majelis Ta’limul Qur’an

Definisi dinamika kelompok menurut Floyd D.Ruch (dalam Gunarsa, 2008) adalah analisa dari relasi-relasi kelompok sosial, berdasarkan  prinsip bahwa tingkah laku dalam kelompok itu adalah hasil dari interaksi yang dinamis antara individu-individu dalam situasi sosial. Dinamika kelompok  merupakan suatu kelompok yang terdiri dari dua atau lebih individu yang memiliki hubungan psikologi secara jelas antara anggota satu […]