Pendidikan Luar Sekolah

BERIRAMA di Bulan Ramadhan

Imadiklus Untirta Adakan SOTR Hasil pemutakhiran basis data terpadu (PBDT) terbaru tahun 2017 mencatat, ada 69.331 rumah tangga miskin (RTM) di Kabupaten Serang. Untuk jumlah individu yang masuk kategori warga miskin mencapai 294.541 orang, terdiri atas 153.272 laki-laki dan 141.269 perempuan. “Melihat tingginya angka tersebut, kami sebagai bagian dari masyarakat merasa harus turut berpartisipasi sesuai […]

Keseruan Imadiklus Training 2 dan RaKorkWil 1 di Goa Pindul Yogyakarta

Imadiklus Training 2 biasanya diadakan setelah adanya IT 1 dimasing-masing Universitas. IT 2 bertemakan “ Pengembangan Potensi Mahasiswa PNF Untuk Mewujudkan Generasi Militan” yang dilaksanakan 11-13 Mei 2018 bertempat di Wirawisata Goa Pindul Yogyakarta. Peserta IT 2 ini diikuti oleh UM, UNESA, STKIP Catur Sakti Yogyakarta, dan UNY. Tidak hanya perserta yang ikut berpartisipasi dalam […]

Mengusung Tema “Meningkatkan Kualitas Mahasiswa PLS Untuk Dapat Bersaing di Zaman Milenial melalui Imadiklus Training 1”, Seperti ini IT 1 Universitas Singaperbangsa Berlangsung

Pada tanggal 12 Mei 2018 telah diselenggarakan kegiatan Imadiklus Training 1 Himpunan Mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA). Kegiatan ini  dibuka langsung oleh Dekan FKIP UNSIKA, dan juga dihadiri  oleh Koordinator Program studi, para dosen PLS FKIP UNSIKA serta alumni-alumni PLS UNSIKA. Jumlah peserta yang mengikuti acara IT 1 ini, yaitu 61 peserta. […]

Suasana Keakraban Imadiklus Training 2 dan Rapat Koordinasi Wilayah 1 2018

    Imadiklus Training 2 merupakan serangkaian acara dari Imadiklus yang diawali dari Imadiklus Training 1. Tepat pada tanggal 11-13 Mei 2018 dilaksanakanlah IT 2 sekaligus Rapat Koordinasi Wilayah 1. Wilayah 1 ini terdiri dati UM, UNESA, UNESS, UNEJ, STKIP Catur Sakti Yogyakarta, UNY, IKIP Mataram dan Universitas Nusa Cendana. Kali ini yang menjadi panitia pelaksana […]

Pengaruh Teknologi Masakini di Dunia Pendidikan

Pengaruh teknologi pendidikan saat ini. Mendengar hal isu tentang teknologi pendidikan yang ada difikiran saya adalah pentingnya sebuah pemebelajaran dengan inovasi baru agar tidak ketinggalan zaman dengan cara memanfaatkan teknologi digital saat ini. Caranya tidak harus semua mengikuti tren pembelajaran dengan berbasis teknologi, tetapi kita lihat dulu seberapa butuhkah anak – anak dan orang dewasa. […]

More posts