Pentingnya Pendidikan Karakter AUD dalam Pembentukan Perilaku dan Kepribadian
BAB I
PENDAHULUAN
Latar belakang
Karakter secara etimologis berasal dari bahasa Yunani “karasso”, yang berarti ‘cetak biru’, ‘format dasar’, ‘sidik’ seperti dalam sidik jari. Karakter adalah sesuatu yang bebas, tidak dapatdikuasai manusia, karakter juga dipahami seperti lautan, tidak terselami, dan tidak dapat diintervensi. Dengan kata lain istilah karakter sendiri sesungguhnya menimbulkan ambiguitas (makna ganda). Mounier menyatakan terminologi ‘karakter’ yang dikutip oleh Doni Koesoema A (2007:90-91) yang mengajukan dua cara interpretasi dalam melihat sudut pandang pertama,karaktersebagai sebuah kondisi yang telah diberikan begitu saja, atau telah ada begitu saja, yang lebih kurang dipaksakan dalam diri kita. Atau dapat disebut sebagai suatu hal yang telah ada dari sejak individu dilahirkan(given). Kedua, karakter sebagai tingkat kekuatan melalui mana seseorang individu mampu menguasai kondisi tersebut. Hal ini juga disebut sebagai sebuah proses yang dikehendaki (willed). Jika dalam dua cara interpretasi ini terdapat satu kesatuan yang saling menguatkan, maka dapat dinyatakan bahwa karakter tersebut dinyatakan telah ada (given) dan menjadi sesuatu yang dikehendaki (willed).
Sehingga dapat dinyatakan bahwa karakter ciri khas setiap individu berkenaan dengan jati dirinya baik dalam mengolah (1) daya qolbu, (2) saripati kualitas batiniah rohaniah manusia, (3) berupa budi perkerti (sikap dan perbuatan lahiriah), (4) cara berpikir, (5) cara berperilaku (ciri khas setiap individu), (6) dalam hidup, dan (7) bekerja sama (baik dalam lingkup kehidupan keluarga, masyarakat, bangsa dan Negara).
DAFTAR PUSTAKA
Berkowitz.,M.W.,and J.H.Grych.1998. Fastering Goodness: Teaching parents to facilitate children’s moral development. Journal of Moral Education 27:371-91
_________.2000.Early character development and education. Early Education and Development 11:55-72.
Kementrian Pendidikan Nasional. 2010. Buku Induk Pembangunan Karakter. Jakarta: Kementrian Pendidikan Nasional.
Lickona, Thomas. 1992. Educating For Character: How Our School Can Teach Respect and Responsibility. New York: Bantam Books.
Mahmud, Ali Abdul Halim. 1995. Akhlak Mulia. Jakarta: Gema Insani.
Mounier dikutip Doni Koesoema A. 2007. Pendidikan Karakter: Strategi Mendidik Anak di Zaman Global. Jakarta: Grasindo.
selengkapnya download file di bawah ini dengan login terlebih dahulu.
Pentingnya Pendidikan Karakter AUD Dalam Pembentukan Perilaku dan Kepribadian (26.9 KiB, 0 hits)
Anda tidak memiliki izin untuk mendownload file ini. silahkan login/register
By: Winda
PLS UM
igiarmasfufah@gmail.com