Pelatihan Tari Jatilan Sugriwa-Subali serta Pembinaan Guiding

Pelatihan Tari Jatilan Sugriwa-Subali serta Pembinaan Guiding Bahasa Inggris pada Pokdarwis Jatimulyo, Goa Kiskendha, Kulon Progo Perbukitan Menoreh yang ada di sisi barat Jogja menyuguhkan panorama alam yang luar biasa. Mulai dari sejuknya perbukitan yang senantiasa dirundung kabut di pagi dan sore hari, berpadu apik dengan berbagai air terjun yang mengalir dari sumber mata air […]

Gagasan “Omah Belajar Ndeso” Sebagai Upaya Pengembangan Life Skill Anak Di Dusun Jasem Lor (PLS UNY)

Berawal dari tugas yang dimiliki sejumlah mahasiswa PLS Universitas Negeri Yogyakarta, kelompok mahasiswa tersebut mengobservasi beberapa tempat termasuk daerah Jasem Lor yang terletak di Pacarejo, Semanu, Gunungkidul sebagai tugas akhir semester. Namun, setelah sedikit mengetahui kondisi yang ada di daerah Jasem Lor, kelompok mahasiswa tersebut lebih dalam lagi menggali informasi dan mengobservasi lebih lanjut terkait […]

Manajemen Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan Keluarga Berencana (Bapermas P3akb) di Surakarta

Keadaan Umum Kota Surakarta Kota Surakarta yang lebih dikenal dengan kota Solo, mempunyai luas wilayah 44.040.593 Ha. Wilayah Kota Surakarta terletak di tengahtengah antara wilayah pendukung yang cukup potensial, yaitu Kabupaten Sukoharjo, Karanganyar, Sragen, Boyolali, dan Klaten. Kota Surakarta terletak pada dataran rendah yang berada pada pertemuan Sungai Pepe, Jenes, dan Bengawan Solo yang mempunyai […]