Ada yg tahu PLS?
Apa sih PLS itu? Prospek kerjanya seperti apa?
Sebelum menceritakan lebih lanjut mengenai pendidikan Lua sekolah,kita bakal bahas mengenai sedikit sejarah PLS UNSRI terlebih dulu,
Program studi PLS (Pendidikan Luar Sekolah),bisa dibilang Program studi baru yg ada di FKIP (Fakultas Keguran dan Ilmu Pendidikan)
Dibuka tahun 2014 hingga saat ini.
Ayo kita tahu PLS !!!
PLS adalah pendidikan yang dirancang khusus untuk membelajarkan warga masyarakat (warga belajar) agar mempunyai keterampilan dan pengetahuan serta pengalaman belajar diluar jalur pendidikan formal (SD,SMP,SMA)
Terus prospek kerjanya gimana?
Lulusan PLS biasanya bekerja sebagai:
– penyusun program pembinaan pendidikan masyarakat
– sebagai analisis pembinaan kemitraan masyarakat
– sebagai dirjen pendidikan dasar dan menengah
– sebagai pamong belajar atau birokrasi di dirjen PAUDNI KEMDIKBUD
– sebagai guru bahkan pengelola dan penyelenggara program PAUD
– sebagai pengelola kegiatan berbagai pengelolaan lembaga kursus dan pelatihan
-sebagai penilik pendidikan masyarakat
– sebagai pengelolala PKBM (Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat)
– dan lain sebagainya
Udah kebayangkan gimana?
Sooo,buat kalian yg masih penasaran mengenai program studi Pendidikan Luar Sekolah FKIP UNSRI
More info :
IG : @himaplusfkipunsri
FB : Himaplus Fkip Unsri
.
Mari menjadi bagian dari keluarga PLS UNSRI dan bersama sama kita wujudkan masyarakat berpendidikan,berwawasan serta berketrampilan.
pamflet